Spesifikasi Penyimpanan Bahan Kimia Poly Aluminium Chloride - PAC (Polyaluminium Chloride) Japan
Kami Menjual untuk Wilayah Medan, Bali, Bandung, Jember, Pontianak dan Wilayah lainnya.
Poly aluminium Klorida biasanya disebut PAC adalah koagulan yang sangat efisien dengan generasi rendah limbah lumpur di kisaran pH yang luas , bahkan pada temperatur rendah . PAC digunakan untuk beberapa appications seperti pengolahan air minum , air kolam renang, limbah dan effuents industri , serta untuk industri pengolahan kertas.
Kemasan : 20kg/zak.
Ex : Japan.